Salah satu nama yang kini menarik perhatian Juventus adalah Youssef En-Nesyri. Striker yang saat ini membela Fenerbahce tersebut dipandang sebagai opsi yang menjanjikan di tengah ketidakpastian negosiasi dengan Mateta. Juventus sedang aktif mencari penyerang yang siap untuk tampil, dan En-Nesyri memenuhi kriteria tersebut berkat pengalaman dan rekam jejaknya di level …
